POKOK BAHASAN DAN SUB POKOK BAHASAN PETA MATERI PKN KELAS XI SEMESTER 1-2

Visiuniversal-- Warga Belajar dan Siswa Sekalian,  Berikut ini adalah pokok Bahasan dan Sub pokok bahasan yang menjadi peta materi PKn yang akan kita pelajari selama kalian di Kelas XI ini. Peta Materi PKn Kelas XI SMA baik Semester 1 dan Semester 2 sebagai berikut :

Semester 1

1. Budaya Politik

A. Pengertian Budaya Politik
  • Pengertian Budaya Politik
  • Ciri-Ciri Budaya Politik
  • Macam-Macam Budaya Politik
  • Faktor Penyebab Berkembangnya Budaya Politik
  • Budaya Politik yang Berkembang di Masyarakat

B. Tipe-Tipe Budaya Politik yang Berkembang dalam Masyarakat Indonesia
  • Tipe-Tipe Budaya Politik
  • Tipe-Tipe Budaya Politik di Indonesia
  • Budaya Politik dalam Demokrasi Parlementer
  • Budaya Politik dalam Demokrasi Terpimpin Orde Lama
  • Budaya Politik dalam Era Orde Baru
  • Budaya Politik dalam Era Reformasi
  • Tipe budaya politik yang dapat menumbuhkan keberanian dalam mengemukakan pendapat dan siap menghadapi tantangan dengan penuh tanggung jawab

C. Pentingnya Sosialisasi Pengembangan Budaya Politik
  • Makna Sosialisasi Politik
  • Mekanisme Sosialisasi Pengembangan Budaya Politik
  • Fungsi Partai Politik

D. Peran Serta Budaya Politik Partisipan
  • Bentuk-Bentuk Partisipasi Politik
  • Contoh Bentuk-Bentuk Partisipasi Politik
  • Menganalisis Budaya Demokrasi menuju Masyarakat Madani

2.  Budaya Demokrasi Menuju Masyarakat Madani

A. Pengertian dan Prinsip-Prinsip Budaya Demokrasi
  • Pengertian Budaya Demokrasi
  • Prinsip-Prinsip Budaya Demokrasi
  • Prinsip-Prinsip Demokrasi
  • Perbedaan antara Demokrasi Liberal, Komunis dan Demokrasi Pancasila

B. Ciri-Ciri Masyarakat Madani
  • Ciri-Ciri Masyarakat Madani
  • Proses Terbentuknya Masyarakat Madani
  • Tugas Generasi Muda di Era Reformasi
C. Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia sejak orde lama, orde baru, dan reformasi
  • Kriteria Negara yang Menganut Sistem Pemerintahan Demokrasi
  • Pelaksanaan Demokrasi pada masa orde lama (1959-1965), orde baru (1966-1998) dan pada masa reformasi (1998-sekarang)
  • Menganalisis pelaksanaan demokrasi pada masa orde lama, orde baru dan reformasi

D. Perilaku Budaya Demokrasi dalam Kehidupan Sehari-hari
  • Perilaku masyarakat yang sesuai dan bertentangan dengan ketentuan hukum
  • Perilaku budaya demokrasi di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat
  • Perilaku budaya demokrasi di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat yang termasuk perilaku korupsi
  • Perilaku budaya demokrasi dalam kehidupan sehari-hari yang tidak termasuk perilaku korupsi

3. Sikap  Keterbukaan dan Keadilan dalam Kehidupan Berbangsa dan Bernegara

A. Pengertian dan pentingnya keterbukaan dan keadilan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
  • Pengertian Keterbukaan dan Keadilan
  • Macam-Macam Keadilan
  • Pentingnya keterbukaan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
  • Ciri-Ciri Keterbukaan

B. Dampak penyelenggaraan pemerintahan yang tidak transparan
  • Akibat penyelenggaraan pemerintahan yang tidak transparan
  • Dampak penyelenggaraan pemerintahan yang tidak transparan pada masa orde lama
  • Akibat penyelenggaraan pemerintahan yang tidak transparan pada masa orde baru
  • Contoh perilaku yang sesuai dan yang bertentangan dengan prinsip penyelenggaraan pemerintahan transparan dan bebas dari perilaku korupsi

C. Sikap keterbukaan dan keadilan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
  • Contoh sikap adil dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.


Semester 2
4. Hubungan Internasional dan Organisasi Internasional

A. Hubungan Internasional
  • Pengertian Hubungan Internasional
  • Subjek-Subjek Hubungan Internasional
  • Asas-Asas Hubungan Internasional
  • Pentingnya Hubungan Internasional
  • Landasan Hukum Hubungan Luar Negeri RI
  • Sarana-Sarana Hubungan Internasional

B. Tahap-Tahap Perjanjian Internasional
  • Pengertian Perjanjian Internasional
  • Penggolongan Perjanjian Internasional
  • Asas-Asas Perjanjian Internasional
  • Istilah-Istilah Perjanjian Internasional
  • Pihak yang berwenang membuat perjanjian
  • Tahap-Tahap Pembuatan Perjanjian Internasional
  • Jenis / Bentuk dan sifat Perjanjian Internasional
  • Pelaksanaan Perjanjian Internasional
  • Proses Ratifikasi Perjanjian Internasional
  • Ratifikasi Perjanjian Internasional di Indonesia
  • Peranan Protocol Kyoto dalam mengendalikan laju Global Warming
  • Berlakunya perjanjian internasional ditinjau dari berbagai aspek
  • Berakhirnya Suatu Perjanjian Internasional
  • Batalnya Suatu Perjanjian Internasional


C. Fungsi Perwakilan Diplomatik
  • Pengertian Perwakilan Diplomatik dan Perwakilan Konsuler
  • Perbedaan Perwakilan Diplomatik dengan Perwakilan Konsuler
  • Perangkat atau Tingkatan Perwakilan Diplomatik dan Perwakilan Konsuler
  • Kekebalan dan Keistimewaan Diplomatik
  • Fungsi Perwakilan Diplomatik
  • Politik Luar Negeri Indonesia
D. Peranan Organisasi Internasional dalam Meningkatkan Hubungan Internasional
  • Pengertian Organisasi Internasional
  • Macam-Macam Organisasi Internasional
  • Organisasi Internasional yang diikuti Negara Indonesia
  • PBB
  • ASEAN
  • Gerakan Non Blok
  • OPEC
  • Konferensi Asia Afrika tahun 1955 dan KAA tahun 2005
  • Peranan Organisasi Internasional

E. Kerja Sama dan Perjanjian Internasional yang Bermanfaat bagi Indonesia
  • Kerja sama dan perjanjian internasional yang bermanfaat bagi Indonesia
  • Sikap warga negara terhadap hasil ratifikasi perjanjian internasional
  • Menganalisis Kerja Sama Internasional.

5. Sistem Hukum dan Peradilan Internasional

A. Deskripsi Sistem Hukum dan Peradilan Internasional
  • Makna Hukum Internasional
  • Asas-Asas Hukum Internasional
  • Jenis dan Klasifikasi Hukum Internasional
  • Sumber-Sumber Hukum Internasional
  • Identifikasi Subjek-Subjek Hukum Internasional
  • Hubungan antara Hukum Internasional dengan Hukum Nasional
  • Ratifikasi Hukum Internasional menjadi Hukum Nasional
  • Peranan Lembaga Peradilan Internasional
  • Wewenang Mahkamah Internasional
  • Kendala Mahkamah Internasional sebagai Lembaga Peradilan Internasional

B. Penyebab Sengketa Internasional dan Cara Penyelesaiannya oleh Mahkamah Internasional
  • Penyebab Timbulnya Sengketa Internasional
  • Cara-Cara Menyelesaikan Sengketa Internasional
  • Contoh Penyelesaian Sengketa Internasional

C. Menghargai putusan Mahkamah Internasional
  • Prosedur Mahkamah Internasional dalam Penyelesaian Masalah Internasional
  • Sistematika Keputusan Mahkamah Internasional
  • Dampak Negara yang tidak mematuhi Keputusan Mahkamah Internasional
  • Contoh Sikap menghargai Keputusan Mahkamah Internasional
  • Prinsip Hidup Berdampingan Secara Damai
  • Peranan RI dalam Usaha Perdamaian Dunia.
 
* * *



November 23, 2015

0 comments:

Post a Comment